1. Kode Anti Klik Kanan
Kode anti klik kanan adalah kode yang digunakan untuk mematikan fungsi klik kanan pada website atau blog. Kode ini dapat membantu melindungi konten blog dari pencurian atau penyalinan oleh pengguna, caranya:
- Buka Dashboard Blogger
- Klik Tema
- Tekan icon Segitiga Terbalik
- Lalu cari kode
</body>
- Letakkan kode ini di atasnya<script>document.addEventListener("contextmenu", function(e){e.preventDefault();}, false);</script>
- Simpan Template
- Selesai
Cara Kerja
Setiap kali pengunjung melakukan klik kanan pada mouse, maka pilihan menu tidak akan muncul sama sekali.
2. Kode Anti View Page Source
View Page Source (Ctrl + U) biasa digunakan untuk melihat sumber halaman. Agar orang tidak dapat melihat kode yang ada di dalam template kita, kita bisa menggunakan kode anti Ctrl + U, caranya:
- Buka Dashboard Blogger
- Klik Tema
- Tekan icon Segitiga Terbalik
- Lalu cari kode
</body>
- Letakkan kode ini di atasnya<script type='text/javascript'>//<![CDATA[shortcut={all_shortcuts:{},add:function(a,b,c){var d={type:"keydown",propagate:!1,disable_in_input:!1,target:document,keycode:!1};if(c)for(var e in d)"undefined"==typeof c[e]&&(c[e]=d[e]);else c=d;d=c.target,"string"==typeof c.target&&(d=document.getElementById(c.target)),a=a.toLowerCase(),e=function(d){d=d||window.event;if(c.disable_in_input){var e;d.target?e=d.target:d.srcElement&&(e=d.srcElement),3==e.nodeType&&(e=e.parentNode);if("INPUT"==e.tagName||"TEXTAREA"==e.tagName)return}d.keyCode?code=d.keyCode:d.which&&(code=d.which),e=String.fromCharCode(code).toLowerCase(),188==code&&(e=","),190==code&&(e=".");var f=a.split("+"),g=0,h={"`":"~",1:"!",2:"@",3:"#",4:"$",5:"%",6:"^",7:"&",8:"*",9:"(",0:")","-":"_","=":"+",";":":","'":'"',",":"<",".":">","/":"?","\\":"|"},i={esc:27,escape:27,tab:9,space:32,"return":13,enter:13,backspace:8,scrolllock:145,scroll_lock:145,scroll:145,capslock:20,caps_lock:20,caps:20,numlock:144,num_lock:144,num:144,pause:19,"break":19,insert:45,home:36,"delete":46,end:35,pageup:33,page_up:33,pu:33,pagedown:34,page_down:34,pd:34,left:37,up:38,right:39,down:40,f1:112,f2:113,f3:114,f4:115,f5:116,f6:117,f7:118,f8:119,f9:120,f10:121,f11:122,f12:123},j=!1,l=!1,m=!1,n=!1,o=!1,p=!1,q=!1,r=!1;d.ctrlKey&&(n=!0),d.shiftKey&&(l=!0),d.altKey&&(p=!0),d.metaKey&&(r=!0);for(var s=0;k=f[s],s<f.length;s++)"ctrl"==k||"control"==k?(g++,m=!0):"shift"==k?(g++,j=!0):"alt"==k?(g++,o=!0):"meta"==k?(g++,q=!0):1<k.length?i[k]==code&&g++:c.keycode?c.keycode==code&&g++:e==k?g++:h[e]&&d.shiftKey&&(e=h[e],e==k&&g++);if(g==f.length&&n==m&&l==j&&p==o&&r==q&&(b(d),!c.propagate))return d.cancelBubble=!0,d.returnValue=!1,d.stopPropagation&&(d.stopPropagation(),d.preventDefault()),!1},this.all_shortcuts[a]={callback:e,target:d,event:c.type},d.addEventListener?d.addEventListener(c.type,e,!1):d.attachEvent?d.attachEvent("on"+c.type,e):d["on"+c.type]=e},remove:function(a){var a=a.toLowerCase(),b=this.all_shortcuts[a];delete this.all_shortcuts[a];if(b){var a=b.event,c=b.target,b=b.callback;c.detachEvent?c.detachEvent("on"+a,b):c.removeEventListener?c.removeEventListener(a,b,!1):c["on"+a]=!1}}},shortcut.add("Ctrl+U",function(){top.location.href="https://www.tugasiswa.com"});//]]></script>
- Ganti alamat https://www.tugasiswa.com dengan alamat postingan atau halaman
- Simpan Tema
- Selesai
Cara Kerja
Setiap kali pengunjung blog menekan tombol Ctrl + U maka mereka akan di alihkan ke postingan / halaman yang sudah kita tentukan di atas.
3. Kode Anti Developer Tools
Developer Tools (Ctrl + Shift + I) dan (Ctrl + Shift + J) adalah seperangkat fitur yang terdapat pada browser web modern, seperti Google Chrome, Mozilla Firefox, Microsoft Edge, dan lain-lain. Fitur ini memungkinkan pengguna untuk memeriksa dan mengedit kode HTML, CSS, dan JavaScript dari halaman web yang sedang diakses. Agar pengunjung tidak bisa memeriksa dan mengedit kode HTML, CSS, dan JavaScript blog kita, ikuti langkah berikut:
- Buka Dashboard Blogger
- Klik Tema
- Tekan icon Segitiga Terbalik
- Lalu cari kode
http://ajax.googleapis.com
atau
http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.8.3/jquery.min.js
- Letakkan kode ini di di bawahnyawindow.oncontextmenu = function () {return false;}$(document).keydown(function (event) {if (event.keyCode == 123) {return false;}else if ((event.ctrlKey && event.shiftKey && event.keyCode == 73) || (event.ctrlKey && event.shiftKey && event.keyCode == 74)) {return false;}});
- Simpan Tema
- Selesai
4. Kode Anti Klik Kanan, Ctrl+A, Ctrl+C, Ctrl+U
Agar artikel kita tidak di copas, kita bisa disable fungsi Blok artikel (Ctrl+A) dan menonaktifkan fungsi Copy artikel (Ctrl+C) dengan cara:
- Buka Dashboard Blogger
- Klik Tema
- Tekan icon Segitiga Terbalik
- Lalu cari kode
</body>
- Letakkan kode ini di atasnya
<body expr:class='"loading" + data:blog.mobileClass' oncontextmenu='return true;' onkeydown='return true;' onmousedown='return true'>
- Simpan Tema
- Selesai
Keterangan:
oncontextmenu (fungsi klik kanan)onkeydown (fungsi CTRL + A dan CTRL + U)
onmousedown (fungsi block artikel)
return false (fungsi mengaktifkan setiap fungsi dalam kode)
Jika kamu ingin menonaktifkan fungsi klik kanan ubah kode ini oncontextmenu = 'return false;' menjadi seperti ini oncontextmenu = 'return true;'.
Kamu juga bisa memilih fungsi mana ingin kamu aktifkan dan nonaktifkan, sesuaikan dengan selera kamu. Karena tidak harus semua fungsi untuk diaktifkan.